Skip ke Konten

Peralatan Cafe

Strainer Shaker Cocktail
Alat ini berfungsi untuk menyaring Biji, Ampas, ataupun busa hasil Kocokan Boston, mixing atau Shaker anda
Dengan alat ini, anda tidak usah Khawatir akan hasil Minuman anda
Terbuat dari bahan Stainless steel terbaik dan anti karat
Rp 25.000,00
Skop Ice Cream Silver 164z
SCOOP ICE CREAM

Scoop ice cream yg praktis dan elegant dengan kapasitas scoop ±40ml
Bahan stainless anti karat
Gagang kuat
Rp 35.000,00
Skop Es Stainless 22
Sendok skop es batu stainless

✔Elegant
✔Ukuran 23,5x9.5x4.5cm
✔Kuat dan awet
✔Bahan Stainless anti karat
Rp 25.000,00
Shaker Acrylic Transparan 500ml
Shaker Acrylic

Shaker adalah alat untuk membuat milshake atau berbagai minuman lainnya dengan cara di-shake.
Terbuat dari Stainless Steel food grade yang aman dan tahan lama

Dengan shaker anda bisa membuat minuman dengan cara yang lebih praktis.
Tidak perlu repot-repot mengaduk, cukup masukkan bahan (bubuk minuman) dan air, lalu di-shake.
Rp 50.000,00
Sendok Teh Bulat Stainless
Bahan stainless steel 304 membuat sendok ini kokoh dan anti korosi, sehingga aman digunakan

BAHAN: stainless steel 304
Panjang Sendok Bulat: 19 CM
Ukuran Kepala sendok Bulat: 3.5 X 3.5 CM
Rp 8.000,00
Sendok Takar Stainless 5 size
Untuk Anda yang bergerak di bidang kuliner tentu sangat penting dalam mengolah resep minuman atau bahkan makanan. Diperlukan suatu satuan ukur yang tepat untuk mendapatkan hasil yang sempurna. Dengan menggunakan sendok ukur ini, Anda akan mendapatkan 5 buah sendok takar untuk berbagai macam keperluan dapur.

Fitur
Set Sendok Takar
Anda akan mendapatkan 5 buah sendok takar/ukur yang terdiri atas ukuran 15, 7.5, 5, 2.5, dan 1.25 ml sehingga Anda bisa memilih ukuran yang cocok saat Anda ingin memasak.

Ring Gantungan
Sendok-sendok ukur ini dapat disatukan menggunakan D-Shape Ring yang telah disediakan di dalam kemasan sehingga lebih mudah disimpan. Ring ini dapat dilepas dan dipasang dengan mudah sehingga Anda dapat menggunakan sendok secara terpisah.

Material Stainless Steel Berkualitas
Bahan dari sendok ukur/takar ini terbuat dari stainless steel sehingga tidak mudah rusak, patah ataupun berkarat. Sendok takar tidak akan merusak ataupun mengkontaminasi makanan dan minuman Anda
Rp 35.000,00
Sendok Takar 15ml Pendek
SENDOK TAKAR 15gr/16ml

Panjang Gagang
PENDEK : 9cm
PANJANG : 21cm

Untuk powder minuman 15gr
Untuk menyendok yg lain tergantung berat masing2
Volume 16mili
Rp 7.000,00
Sendok Takar 15ml Panjang
SENDOK TAKAR 15gr/16ml

Panjang Gagang
PENDEK : 9cm
PANJANG : 21cm

Untuk powder minuman 15gr
Untuk menyendok yg lain tergantung berat masing2
Volume 16mili
Rp 8.000,00
Sendok Madu Kayu Honey Dipper 15 cm
✓ Tidak mengandung bahan kimia ( Foodgrade )
✓ Bahan Pilihan Finishing Amplas halus, rapi dan simetris

Spesifikasi produk :
• Bahan kayu
• Pengerjaan dengan bubut dan amplas
Rp 5.000,00
Sendok Cocktail Bar Spoon Pengaduk 30cm
BARTENDER COCKTAIL MIXING SPOON

- Bahan stainless
- Panjang 30cm
- Sendok ini hadir dengan gagang yang sangat panjang mencapai 30cm. Sendok ini biasa digunakan untuk para bartender saat mengaduk minuman cocktail. Terbuat dari bahan stainless steel yang awet digunakan dalam jangka waktu lama.
Rp 25.000,00
Sendok Cocktail Bar Spoon Pengaduk 20cm
COCKTAIL SPOON STAINLESS 20cm

Untuk mengaduk minuman
Bahan stainless
Panjang 20cm
Rp 20.000,00
Seal Cup Plastik Polos
PLASTIK SEAL CUP POLOS

Polos
Merek ganti2 sesuai stok
Isi -+1000lid
Berat kirim 1.2kg
Beli satu dus lebih hemat isi 12
Rp 50.000,00
Sarung Tangan Hitam Box Isi 100
Sarung tangan bahan nitril(Non Latex), tanpa bedak, warna hitam baru - BLACK
Non alergi, ideal tebalnya, kanan kiri sama, tidak mudah robek, nyaman dipakai
untuk lindungi tangan Anda di beberapa aktivitas, pemeriksaan medis, dan
lainnya.
Satuan: box isi 100 pcs
Rp 63.000,00
Sarung Tangan Hitam 1 pasang
Sarungan Tangan Hitam 1 pasang

Sarung tangan bahan nitril(Non Latex), tanpa bedak, warna hitam baru - BLACK
Non alergi, ideal tebalnya, kanan kiri sama, tidak mudah robek, nyaman dipakai
untuk lindungi tangan Anda di beberapa aktivitas, pemeriksaan medis, dan
lainnya.
Satuan: box isi 100 pcs
Rp 3.000,00
Saringan Minuman Kerucut - Cocktail Strainer
Saringan model kerucut

Diameter : 10cm
Panjang gagang : 12cm
Tinggi : 4.5cm
Material : 202 stainless

Saringan model kerucut merupakan sa;ah satu kreasi baru dari berbagai jenis saringan karena memiliki Body atas lebih besar dari Body bawahnya
Bahan tahan karat, tebal dan aman untuk kesehatan

Berfungsi :
- Menyaring serbuk teh dan kopi
- Menyaring tepung dan gula pasir
- Menyaring jus buah dan sayuran
Rp 33.000,00
Rak Cutlery and Condiment Organizer
Rak Acrylic Cutlery and Condiment Organizer
Rak Tempat Mayonaise, Sauce, Gula Sachet , Condiment Lainnya
dan bagian bawah tempat sendok, dapat pula untuk sedotan dan kelengkapan lain

Spesifikasi :
Bahan Full Acrylic 3 mm
Warna Availabe Hitam dan Putih (tambahkan pada keterangan)

Ukuran Rak : Panjang 40 cm , Lebar 25 cm, Tinggi 16,8 cm

Tersedia Model Lain
Rp 385.000,00
Pourer Botol C
Alat ini sangat optimal mencegah wine tumpah ketika dituangkan dari botol ke dalam gelas sehingga mengurangi risiko terjadinya kebocoran. Anda pun dapat menuangkan segala macam jenis minuman tanpa takut tumpah.

Meningkatkan Presisi
Dapat meningkatkan presisi saat menuangkan wine ke dalam gelas sehingga memudahkan bartender dalam mengukur jumlah takaran minuman yang diperlukan. Bertujuan agar cita rasa minuman yang dicampur tetap terjaga.

Material 304 Stainless Steel dan Karet
Terbuat dari perpaduan material 304 stainless steel dan karet yang membuat alat ini sangat aman digunakan untuk minuman. Material 304 stainless steel dikenal memiliki sifat tahan karat yang baik dan tahan terhadap korosi. Sedangkan material karet digunakan dengan tujuan agar dapat masuk dengan mudah ke mulut botol sehingga tidak terlepas saat digunakan untuk menuang minuman dari botol ke dalam gelas.

Peralatan Wajib Bagi Bartender
Untuk bartender wajib memiliki alat ini karena akan meningkatkan kualitas minuman yang dibuat. Selain itu, dengan menggunakan wine pourer akan membuat Anda terlihat profesional dan akan meningkatkan kepercayaan pelanggan.
Rp 10.000,00
Pitcher Milk Jug Stainless 550ml
Teko ini terbuat dari material stainless steel sehingga sangat awet dan tidak akan pecah apabila terjatuh. Anda dapat menggunakan teko ini sebagai pitcher dalam menyajikan minuman ataupun langsung digunakan sebagai gelas minum tergantung dari kebutuhan dan ukuran gelas. Bagian teko yang runcing juga cocok digunakan untuk membuat latte art pada kopi.
Rp 95.000,00
Pisau Roti Dua Sisi
PISAU ROTI DUA SISI

Fungsi : Pisau Pemotong Roti dengan 2 sisi mata pisau (bergelombang dan rata)
Dimensi Produk :+/- 32cm (Panjang Keseluruhan), 20cm (panjang mata pisau) , 12cm (Gagang)
Bahan : Stainless Steel (Mata Pisau)
Berat Nett : +/-50 Gr
Dimensi Packing 34 X 3 X 5 cm (120 gr)
Warna gagang random
Rp 18.000,00
Pencapit Makanan
Bahan: kombinasi stainless steel & plastik (food safe)
Panjang: +/- 24 cm
Rp 19.000,00